Modal Menjual Salad Buah
Modal -+ Rp. 44.400 dapat 40cup.
Modal per cup= 44.400 : 40 = Rp. 1110
Jika jual 2000, omset= 2000×40 = 80.000
Untung = Omset – Modal
= 80.000 – 44.400
= 35.600
Cara membuat salad buah
1. Siapkan bahan
2. Ambil panci masukkan tepung maizena rosebrand, gula pasir rosebrand premium agar hasil lembut dan tidak merubah warna makanan, jangan lupa tambahkan skm dan susu uhtnya.
Masak dengan api kecil sambil diaduk hingga meletup letup; creamy/ mengental.
Masukkan cheese spread (jika tidak ada bisa ganti craft cheese) aduk rata masih dengan api kecil.
3. Jika sudah tercampura rata matikan kompor. Masukkan mayonaise dan yogurtnya. Tes rasa.
Jika suka saus yang lebih soft bisa kurangi mayonaisenya.
Dinginkan suhu ruang sebentar.
Ambil jar atau wadah kaca yang sudah dibersih masukkan dressing salad ke wadah kaca. Masukkan kedalam kulkas. Ini bertahan 3-4 hari karena terbuat dari susu. Saat mengambil gunakan sendok bersih.