BABELKUPASONLINE.COM-Hai semuanya kali ini kita akan membahas tentang 4 ide bisnis kreatif untuk anak muda yang bisa menjadi sumber income atau penghasilan.
Minimal kamu bisa menghasilkan uang 200.000 dalam seharinya, bahkan usaha nomor 2 bisa omset 300 juta dalam seharinya.
Apa saja sih bisnisnya, Yuk baca artikel ini hingga selesaii!!
4 IDE BISNIS KREATIF UNTUK ANAK MUDA UNTUNG 200RIBU SEHARI
Bagi sebagian orang memulai bisnis merupakan suatu tantangan berat terdengar angat menakutkan, Gimana tidak menakutkan, suatu bisnis pasti penuh resiko, untung balik modal aja belum tentu.
Kalau kamu ingin terjun ke dunia bisnis kreatif untuk anak muda, berikut ini beberapa ide bisnis yang bisa menghasilkan uang minimal Rp 200.000 dalam seharinya.
1.Jasa menulis artikel lepas (Freelance)
Sebagai penulis kamu punya waktu buat posting artikel di blog, kamu bisa memanfaatkan kemampuan menulis kamu dengan menjadi penulis lepas atau freelance writer.
Penghasilan yang didapetin sebagai penulis freelance yang enggak bisa dipandang sebelah mata. Untuk memulai usaha ini kamu hanya memerlukan modal sebesar gadget dan internet yang memadai dan hampir tidak perlu mengeluarkan modal sedikitpun.
Berikut kami jelaskan bagaimana teknik menulis yang benar.
Kamu bisa lihat Goggle untuk mencari referensi pencarian yang membuka jasa menulis salah satunya adalah website penulis contohnya konten.com yang melayani jasa menulis dengan beragam tema kesehatan. ada artikel dengan tema bisnis finansial dan lain sebagainya.
Untuk harga jual artikel juga sangat beragam, tergantung berapa jumlah kata yang diketik misalnya 1200 kata harga artikelnya Rp. 69.900. 500 kata harganya Rp25.000. Jika dalam 1 hari kamu dapat 6 hingga 8 klien maka kamu bisa mendapatkan uang sekitar Rp 400.000.
Untuk media promosi agar klien kamu banyak, kamu bisa promosikan di media sosial kamu, seperti fecebook, Instagram Whatshap dan lain sebagainya.
Jika kamu sudah memiliki moda yang besar, kamu bisa dirikan perusahaan besar dibidang menulis yang tentunya akan jauh lebih besar penghasilannya.