1.pertama-tama kamu siapkan bihun jagung, rendam dengan air panas tambahkan sedikit minyak sayur lalu diamkan selama 3 menit atau sampai bihunnya lunak
2.Siapkan sosis , potong hingga menjadi 10 potong
3.Siapkan 4 siung bawang putih,lalu giling halus unyuk tumis sosis dan juga untuk adonan.
4. Tumis bawang putih hingga harus, setelah itu masukan sosis yang sudah dipotong-potong, tambahkan sedikit air, tambahkan 1/2 sendok teh gram. 1/2 sendok teh kaldu bubuk.
5. Kemudian aduk hingga rata dan sampai airnya menyusut, dan juga hingga sosisnya matang, lalu matikan kompor tambahkan sekitar 1 sendok teh capai bubuk kemudian aduk sampai rata.
6. Bihun yang sudah direndam tadi tiriskan dan gunting-gunting agar tidak susah masuk kedalam cetakan.
7.Siapkan 5 sendok tepung terigu dan 4 sendok tepung sagu kemudian larutkan dengan air 120Ml kemudian aduk hingga rata.
8. kemudian siapkan 4 buah tahu , kemudian giling halus
9. Siapkan wortel ,bersihkan dan pari=ut dengan parutan sayur atau keju.
10. Siapkan daun bawang
11. siapkan cetakan bolu kukus, oles dengam minyak
12. siapkan wadah besar, lalu tuangkan bihun, tambahkan tahu yang sudah dihaluskan, masukan wortel, daun bawang dan tambahkan 2 siung bawang putih, tambahkan tepung terigu, tapioka,telur, gara,. kaldu bubuk, lada bubuk dan aduk hingga rata.
13. masukan ke dalam cetakan bolu kukus hingga terisi sempurna, kemudian kukus hingga adonan matang atau sekitar 20 menit.
14. Jika sudah matang, keluarkan dari kukusan an keluarkan juga dari cetakan bolu kukusnya.
16 beri toping atau saos esuai selera kamu.
Itulah informasi mengenai ide usaha “HUN SOMBAL (tahu bihun sosis sambal)” Selamat mencoba!!(oln)
Kamu Bisa Dapatkan DANA Kaget setiap hari, bergabunglah di Grup Telegram DANA Kaget.
Baca Juga:
Omset Puluhan Juta dari Bisnis Kentang Rumahan! Rahasia Sukses Memanfaatkan Dengan Modal Kecil
IDE USAHA RUMAHAN! Bisa Raih Omset Jutaan Perhari! Cuman Jualan Risol dan Donat!
Baca berita terkait Ide Bisnis lainnya di Google News